بِســـمِ اللهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْـــــم
Segala puji bagi ALLAH SWT
Selawat dan salam ke atas Nabi Muhammad Rasulullah SAW, keluarga dan para sahabat.
Sombong Yang Paling Buruk
Al-Imam Syamsuddin Adz-Dzahaby rahimahullah berkata : “Kesombongan yang paling buruk adalah orang yang sombong kepada manusia dengan ilmunya dan merasa dirinya lebih mulia dengan kelebihannya. Orang seperti ini tidak bermanfaat baginya ilmunya.
Sesungguhnya barangsiapa yang menuntut ilmu untuk akhirat, ilmunya akan membuatnya tawadhu’, hatinya menjadi khusyu’ dan jiwanya menjadi tenang. Dia akan senantiasa mengawasi diri agar tidak pernah lemah dari itu. Bahkan ia menghisab diri setiap waktu. Jika ia melalaikan dirinya, ia akan menyimpang dari jalan yang lurus dan membinasakannya
Barangsiapa yang menuntut ilmu untuk kebanggaan dan memimpin dan memandang rendah kaum muslimin serta memperbodoh-bod
(Dari Kitab Al-Kabair oleh Imam Adz-Dzahaby halaman 95 cetakan Daar Ibnu Katsir)
~ ALLAH SWT MELIHAT ~ MALAIKAT MENCATAT ~
♥ ﷲ ♥
~ 4 Zulkaedah 1433H ~
www.info-iman.blogspot.com